FUAD, HASAN (2021) FAKTOR-FAKTOR YANG MENGHAMBAT PELAYANAN DI TEMPAT PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DI RSIA MUTIARA BUNDA MARTAPURA 2021. [Tugas Akhir]
Text
ABSTRAK.pdf Download (88kB) |
|
Text
jurnal.pdf Restricted to Repository staff only Download (274kB) |
|
Text
KTI FUAD HASAN TERBARU selesai.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
|
Text
proposal fuad hasan.pdf Restricted to Repository staff only Download (316kB) |
Abstract
Instalasi rawat jalan merupakan unit fungsional yang menangani penerimaan pasien di rumah sakit yang berobat jalan di rumah sakit. Pemberian pelayanan di instalasi rawat jalan pertama dilakukan di Tempat Pendaftaran Pasien Rawat Jalan (TPPRJ) merupakan salah satu bagian pelayanan kesehatan yang menangani penerimaan pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang menghambat pelayanan di tempat pendaftaran pasien rawat jalan di RSIA Mutiara Bunda Martapura. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilakukan wawancara terhadap 4 orang petugas pendaftaran pasien rawat jalan. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara dan teknik obsevasi. Hasil penelitian ini adalah Standar Operasional Prosedur (SOP) pasien rawat jalan yaitu belum ada belum ada Standar Opeerasional Prosedur (SOP), waktu pendaftaran yaitu juga cepat dengan waktu pendaftaran pasien baru 5,27 menit dan pasien lama 3,4 menit, faktor sumber daya manusia yaitu tidak semua lulusan perekam dan informasi kesehatan, sistem pendaftaran adalah sudah menggunakan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS), dan fasilitas yang ada ditempat pendaftaran pasien rawat jalan masih tidak lengkap. Faktor-faktor yang menghambat pelayanan di tempat pendaftaran pasien rawat jalan di RSIA Mutiara Bunda Martapura adalah Standar Operasional Prosedur (SOP) yang belum ada, sumber daya manusia yang belum sesuai standar dan fasilitas yang ada ditempat pendaftaran masih tidak lengkap. Kata Kunci : Tempat Pendaftran Pasien Rawat Jalan (TPPRJ), Standar Operasional Prosedur (SOP), Waktu Pendaftaran Paien Baru dan Lama, Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS).
Item Type: | Tugas Akhir |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | D3 Perekam dan Informasi Kesehatan |
Depositing User: | Administrator SHB |
Date Deposited: | 05 Sep 2024 03:37 |
Last Modified: | 05 Sep 2024 03:37 |
URI: | http://repository.stikeshb.ac.id/id/eprint/631 |
Actions (login required)
View Item |