Penelusuran Data

Telusuri data di dalam kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA REKAM MEDIS PADA TIM JKN BERDASARKAN BEBAN KERJA DENGAN METODE WISN DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. III BANJARMASIN TAHUN 2019

ADITTYA, ADITTYA (2019) ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA REKAM MEDIS PADA TIM JKN BERDASARKAN BEBAN KERJA DENGAN METODE WISN DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. III BANJARMASIN TAHUN 2019. [Tugas Akhir]

[img] Text
ADITTYA - 16D30267.pdf

Download (91kB)
[img] Text
JURNAL ADITTYA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[img] Text
KTI ADITTYA ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA REKAM MEDIS PADA TIM JKN BERDASARKAN BEBAN KERJA DENGAN METODE WI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
PROPOSAL ADITTYA ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA REKAM MEDIS PADA TIM JKN BERDASARKAN BEBAN KE RJA DENGAN MET.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

WISN (Workload Indicators of Staffing Need) adalah indikator yang menunjukkan besarnya kebutuhan tenaga pada sarana kesehatan berdasarkan beban kerja, sehingga alokasi/relokasi akan lebih mudah dan rasional, Perencanaan Kebutuhan tenaga rekam medis di Tim JKN bertujuan untuk menghasilkan rencana kebutuhan yang tepat meliputi jenis, jumlah, dan kualifikasi sesuai kebutuhan organisasi berdasarkan metode perencanaan yang sesuai dalam rangka mencapai tujuan pembangunan kesehatan .Tujuan dari penelitian ini adalah menganilisis kebutuhan tenaga rekam medis pada tim jkn berdasarkan beban kerja dengan metode WISN di Rumah Sakit Bhayangkara TK.III Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif didukung dengan data kualitatif dengan tipe penelitian deskriptif. Responden penelitian menggunakan saturation sampling. Teknik pengumpulan data yaitu observasi dan wawancara. Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian Penentuan topoksi/job description di Tim JKN berdasarkan kebutuhan, hari dan jam kerja tersedia di Tim JKN 226 hari setahun dan waktu kerja tersedia 1.808 jam setahun, Tim JKN sudah memiliki SPO dan uraian tugas berdasarkan keputusan Direktur Rumah sakit, Standar kegiatan kerja setiap unit di Tim JKN sudah sesuai, beban kerja di Tim JKN sudah sesuai walaupun di unit koding dan input data rawat jalan masih terlalu tinggi, rapat diadakan sekali seminggu, Tim JKN perlu penambahan petugas pada unit koding dan input data rawat jalan dengan lulusan rekam medis sebanyak 1 orang.

Item Type: Tugas Akhir
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: D3 Perekam dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Administrator SHB
Date Deposited: 25 Jan 2022 05:54
Last Modified: 22 Aug 2023 06:30
URI: http://repository.stikeshb.ac.id/id/eprint/58

Actions (login required)

View Item View Item