Penelusuran Data

Telusuri data di dalam kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

TINJAUAN IMPLEMENTASI REKAM MEDIS ELEKTRONIK RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT ISLAM BANJARMASIN

AURELIA FEBRIAN, NINGSIH (2022) TINJAUAN IMPLEMENTASI REKAM MEDIS ELEKTRONIK RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT ISLAM BANJARMASIN. [Tugas Akhir]

[img] Text
ABSTRAK AURELIA FEBRIAN NINGSIH .pdf

Download (11kB)
[img] Text
PROPOSAL AURELIA FEBRIAN NINGSIH.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
KARYA TULIS ILMIAH AURELIA FEBRIAN NINGSIH.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
JURNAL AURELIA FEBRIAN NINGSIH.pdf
Restricted to Registered users only

Download (297kB)

Abstract

Implementasi rekam medis elektronik di unit rekam medis memerlukan kesiapan petugas kesehatan termasuk dokter, petugas rekam medis, dan pasien ketika berhadapan dengan teknologi sistem informasi ini. Pada rumah Sakit Islam Banjarmasin ditemukan penggunaan rekam medis masih ada kendala seperti jaringan yang kurang yang menyebabkan pada saat mendaftaran pasien menjadi terganggu, jumlah sumber daya manusia yang belum sesuai dengan standar rumah sakit, serta rekam medis elektronik yang masih belum memiliki standar operasional pelayanan (SPO). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui implementasi rekam medis elektronik rawat inap di Rumah Sakit Islam Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan jumlah responden 3 orang. Hasil penelitian yaitu alur pelaksanaan rekam medis elektronik sudah sesuai dengan teori yang ada karena pelayanan pasien dimulai dengan pasien datang melalui instalasi gawat darurat. Sumber daya manusia yang terdapat di pendaftaran pasien rawat inap sudah sesuai dengan teori yang ada karena persyaratan yang ada petugas harus memiliki surat tanda register (STR) dan mampu mengoperasi microsoft word dan microsoft excel. Sarana dan prasarana yang terdapat di pendaftaran rawat inap sudah sesuai dengan teori yang mana menyebutkan bahwa penggunaan komputer untuk melakukan pelayanan akan sangat cepat. Efektivitas penggunaan rekam medis elektronik sudah sesuai dengan teori yang mana menyebutkan bahwa pelayanan rekam medis elektronik sangatlah efesien dan cepat. Kata Kunci : Implementasi, Rekam Medis Elektronik (RME)

Item Type: Tugas Akhir
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: D3 Perekam dan Informasi Kesehatan
Depositing User: Administrator SHB
Date Deposited: 07 Feb 2023 08:17
Last Modified: 30 May 2023 07:43
URI: http://repository.stikeshb.ac.id/id/eprint/346

Actions (login required)

View Item View Item